Group Band NTRL di Meet n Greet BIO 2017

Group Band NTRL Juga Hibur Publik JCC

Tak hanya penyanyi cantik Isyana Sarasvati yang hadir di Jakarta Convention Center (JCC), grop band NTRLpun turut hadir di JCC siang tadi, Sabtu (17/6) untuk menghibur para pecinta bulutangkis tanah air yang akan menyaksikan sengitnya pertarungan laga semifinal BCA Indonesia Open Superseries Premier 2017.

Isyana Sarasvati

Isyana, Penyanyi Cantik Yang Gemar Bulutangkis

Olahraga bulutangkis memang sangat melekat sekali dengan masyarak Indonesia. Bagaimana tidak, cabang olahraga tepok bulu yang satu ini merupakan cabang olahraga yang sampai saat ini paling banyak memberikan prestasi untuk tanah air.

Isyana Sarasvati saat acara Meet n Greet di Lobby JCC

5 lagu Siap Dinyanyikan Isyana di JCC

Penyanyi cantik Isyana Sarasvati, siap meramaikan ajang BCA Indonesia Open Superseries Premier 2017 yang kini sedang berlangsung di Planary Hall Jakarta Convention Center (JCC).

Ko Sung Hyun

Ko Sung Hyun Punya Cita-Cita Menjadi Dosen

Berbeda dengan mantan pebulutangkis lainnya yang hampir kebanyakan menjadi pelatih atau pebisnis jika sudah gantung raket, akan tetapi pebulutangkis Korea, Ko Sung Hyun justru mempunyai cita-cita yang tak biasa.

Dadi dan Randi
Maskot BIO Sapa Masyarakat

(Jelang BIO2017) Maskot BIO Sapa Masyarakat Indonesia

Masyarakat Jakarta dan sekitarnya yang meramaikan Mal Kota Kasablanka hari ini menunjukkan antusiasnya menyaksikan happening act yang dilakukan Maskot BIO. Kegiatan Maskot BIO yang bertujuan untuk mendekatkan masyarakat dengan olahraga bulutangkis ini bertempat di myBCA yang terletak di Kota Kasablanka, Gandaria City, dan Central Park.

Harga Tiket Turnamen BCA Indonesia Open Superseries Premier 2017

Sampai Jumpa Istora

JAKARTA - Rangkaian kemeriahan dan kemewahan BCA Indonesia Open Superseries Premier 2016 sudah rampung dan dijalankan dengan sangat baik. Turnamen bulutangkis bergengsi yang di gelar sejak 30 Mei hingga 5 Juni berlangsung di stadion Istora Senayan Jakarta.

Kembali, BWF Sanjung Penyelanggaran BIOSSP 2016

JAKARTA - Usai sudah gelaran turnamen BCA Indonesia Open Super Series Premier 2016 (BIOSSP). Penyelengaraan BIOSSP dinilai berjalan dengan baik. Secara pencapaian prestasi, tahun ini Indonesia belum mampu mengirim wakil ke babak final, akan tetapi penampilan pemain-pemain muda yang bersinar di turnamen ini patut diapresiasi.

Pebulutangkis Dunia Puji Fasilitas Player Lounge BIOSSP 2016

JAKARTA - Perhelatan BCA Indonesia Open Super Series Premier 2016 sudah rampung digelar. Turnamen yang berlangsung sejak 30 Mei hingga 5 Juni 2016 kemarin itu, selain menyuguhkan hadiah yang besar dengan total 900,000 Dollar AS ini, BIOSSP juga memberikan fasilitas yang nyaman bagi setiap atlet yang bertanding. Salah satunya adalah dengan menyediakan player lounge yang lengkap dengan kursi pijat hingga suguhan makanan khas Indonesia.